Tugas Teks Rumpang
…………………… Dilana tak dapat menyembunyikan perasaan gembiranya. Ia melompat-lompat, berteriak-teriak, berlari keliling kampung, menyalami teman-temannya, mencium habis-habisan istrinya, dan memeluk erat sanak saudaranya. Berita teve yang mengumumkan bahwa Dilana dari kampung Bale Bitung itu adalah pemenang pertama kuis “iseng-iseng berhadiah” dan berhak mendapat hadiah utama, yakni uang tunai dua ratus juta rupiah membuat geger seisi kampung. Wah! Dahsyat! Dilana jadi orang kaya mendadak! Segeralah seisi kampung berteriak-teriak pula atas keberuntungan Dilana . Setidaknya inilah keberuntungan Dilana selamanya hidupnya. Orang-orang di kampung Bale Bitung akhirnya sangat percaya pada keberuntungan sebuah kuis yang selama ini mereka anggap hanya sebagai permainan untuk promosi saja. Kemudian orang-orang saling bertanya dan bersiap untuk meniru Dilana . Mereka jadi bersemangat untuk mengirimkan beberapa lembar kartu pos berisi jawaban kuis dengan harapan